Tari merupakan seni gerak yang menggunakan tubuh manusia sebagai medianya. Melalui tari pendidikan, peserta didik diasah untuk mengembangkan potensi dan karakternya. Tujuan utamanya bukan menjadi penari atau seniman, melainkan peserta didik mendapatkan pengalaman estetik, melatih kemampuan fisik motorik, sosial emosional, dan kesempatan untuk mengekspresikan diri melalui gerak tari.
Drama tari adalah suatu bentuk seni pertunjukan yang menggabungkan elemen-elemen tari dan teater untuk menyampaikan cerita atau tema tertentu. Dalam drama tari, gerakan-gerakan tari digunakan sebagai sarana utama untuk mengekspresikan emosi, karakter, dan alur cerita, sering kali disertai dengan musik, kostum, dan kadang-kadang dialog atau narasi.
Be the first to review “TARI PENDIDIKAN: praktik pembelajaran apresiasi seni tari fase A sekolah dasar”