Cerpen-cerpen dalam buku ini lahir dari pengamatan terhadap dinamika manusia dan lingkungannya. Beberapa cerita barangkali terasa dekat karena menyuarakan realitas
yang kerap kita jumpai; beberapa lainnya menyuguhkan imajinasi yang membawa kita
ke dunia yang berbeda, tetapi tetap berpijak pada akar emosi manusiawi. Saya percaya,
sastra memiliki kekuatan untuk menghadirkan bukan hanya hiburan, tetapi juga renungan.
Kutukan Naga Jati
Rp75.000,00
KEKUATAN cerpen-cerpen Tegsa Teguh Satriyo terletak pada pilihan kata untuk mencapai pesan makna yang ingin disampaikan. Saya merasakan benar bahwa ia berhati-hati dengan pilihan kata yang bernas untuk mencapai ungkapan-ungkapan paradoks, simulakra, dan konfrontasi
terhadap nasib manusia. Ia memasuki realitas sosial dengan problematika yang dihadapi,
dan menuangkannya dalam ungkapan-ungkapan yang dikemas melalui mitos.

Customer Reviews
There are no reviews yet.
Be the first to review “Kutukan Naga Jati”