-
Kutukan Naga Jati
KEKUATAN cerpen-cerpen Tegsa Teguh Satriyo terletak pada pilihan kata untuk mencapai pesan makna yang ingin disampaikan. Saya merasakan benar bahwa ia berhati-hati dengan pilihan kata yang bernas untuk mencapai ungkapan-ungkapan paradoks, simulakra, dan konfrontasi
terhadap nasib manusia. Ia memasuki realitas sosial dengan problematika yang dihadapi,
dan menuangkannya dalam ungkapan-ungkapan yang dikemas melalui mitos. -
Elgariz
Buku antologi puisi dan cerpen menjadi hal menarik untuk dikaji. Karya sastra ini merupakan representasi curhatan hati dan pikiran penulis yang dituangkan dalam sajak-sajak kata.
-
Ambrosia dan solilokui sembilan muse
Buku monograf yang bertajuk Ambrosia dan solilokui sembilan muse merupakan buku kumpulan 60 puisi. Buku puisi juga wahana alternatif untuk mengalami kembali sesuatu yang tidak biasa, secara berbeda, seperti jalan setapak yang lengang di luar jalur utama yang macet, pengap
dan berisik. -
Kembang pipi
“Membaca kembang pipi membawa kita seakan mengikuti perjalanan penulis. Mulai dari penulis resah akan cinta, resah akan studi, hingga resah akan pekerjaan. Perkembangan keresahan tersebut menciptakan kedekatan dengan pembaca.”
(Tirto Aji Utomo, Guru Bahasa Indonesia)
-
Yang disuarakan: Sastra, alam, dan perempuan
Sebuah buku monograf yang bertajuk Yang disuarakan: sastra, alam, dan perempuan. Buku sederhana ini mengajak pembaca agar mau mengerti suara berasal dari sastra, alam, dan perempuan. Mengerti itu memerlukan ketekunan dan percakapan agar segala menjadi terang.
-
Menu anti stunting dari urban farming
Buku ini merupakan kumpulan beberapa ide menu makanan untuk balita yang murni dari eksperimen di dapur yang bahkan dilombakan penulis.
-
Rose untuk Larosa
Buku novel yang bertajuk Rose untuk Larosa adalah sebuah novel yang menceritakan tentang sebuah kisah cinta, persahabatan, dan juga menyisipkan unsur-unsur humanisme.
-
Raga yang dingin
Buku kumpulan puisi bertajuk Raga yang Dingin menjadi saksi tumbuhnya semangat berkarya dalam bidang sastra, terutama puisi. Melalui bait-bait yang tertuang di dalamnya, penulis tidak hanya berupaya mengungkapkan perasaan, tetapi juga menggambarkan pandangannya
terhadap kehidupan, perasaan, dan lingkungan di sekitarnya. -
Aku Tak Sempurna, Maka Belajar Pada Sambal, Kopi, dan Pohon
Buku monograf yang bertajuk dengan isnpirasi kehidupan. sebanyak 48 cerita kehidupan ada dalam buku ini. Antara lain:
- Belajar pada Sepeda — 1
- Belajar pada Sambel — 4
- Belajar pada Kopi — 8
- Belajar pada Garam — 11
- Belajar pada Lilin — 15
- Belajar pada Emprit — 19
- Belajar pada Sentir — 22
- Belajar pada Ucapan — 26
- Belajar pada Ruangan — 29
- Belajar pada yang Terpilih — 33
- Belajar pada Ulat — 37
- Belajar pada Kehidupan — 41
- Belajar pada Nila — 44
- Belajar pada Ayam — 48
- Belajar pada Alam — 52
- Belajar pada Punjul — 56
- Belajar pada Pisau — 60
- Belajar pada Voice Comment — 64
- Belajar pada Pemulung — 68
- Belajar pada Proses — 72
- Belajar pada Lobang Jalan — 76
- Belajar pada GP — 80
- Belajar pada Semut — 85
- Belajar pada Pengakuan — 88
- Belajar pada Sekam — 92
- Belajar pada Koi — 96
- Belajar pada Stuntman — 102
- Belajar pada Waktu — 105
- Belajar pada (bukan) Bukti — 107
- Belajar pada Keputusan — 111
- Belajar pada Bahagia —114
- Belajar pada Menabur — 118
- Belajar pada Menolak Lupa — 121
- Belajar pada Pohon Purna — 124
- Terapi Kendablegan Hati — 127
- Menuai Apa yang Kita Tabur — 130
- Mau Kaya Tak Usah Berdoa — 133
- Responmu Menunjukkan Hatimu — 136
- Fokus Saja Memandang — 139
- Seharusnya Kamu Berbuah — 143
- Belajar Pada Mimpi — 147
- Hati si Emak — 150
- Jangan Sembarang Menabur — 153
- Menjernihkan Kolam Hati — 157
- Cara Mandi Gadis Desa — 162
- Cungkil: Satu Kata untuk Mata Liar — 170
- Berakar Saja, Pasti Berbuah — 177
- Tentang yang Purna Tugas — 180
-
Banjaran Bima drama basa Jawa
Buku referensi ini bisa merupakan salah satu buku yang memperkaya materi kajian sekolah bahasa jawa. Buku ini menceritakan tentang wayang dengan mengambil tokoh utama yaitu Bima yang terbagi dalam 6 (enam) babak permainan yang dimulai dari Bima lahir dan belum dewasa dalam cerita Banjaran.
-
Limbo
Buku kumpulan 14 cerpen yang bertajuk LIMBO yang menggagas hal-hal tepi atau batas menjadi sebuah cerita sastra. Karya imajinatif yang menceritakan kehidupan seseorang.
-
Mozaik Semesta
Buku kumpulan puisi, cerpen, dan esai sastra yang bertajuk Mozaik Semesta ini merupakan kumpulan karya sastra. Sebuah realita kehidupan yang menggambarkan dunia keilmuwan dengan cerita sastranya.
-
إيمان
۱
مدينة الحب—۲
ذهب—۳
همس— ٤
لأنني فا ٍن, حبيبتي—٥
أ ُض ُّمك—٦
اللَّئم—٧
أشهد ان—٨
إفطار—١٠المرآة—١١
يا—١٢
مغرب—١٣
هكذا، حبيبي—١٤
داخل وبمعيّة المطر—١٥
في القلب—١٦
الدعاء لذَ َهب إلي ال َّصعيد—١٧
أحنّ إلي ألف—۱۸نقطة—۱۹
ساعة واحدة قبل الهجير— ٢٠
أدْعُ خريرا—۲۱
تفسير الرمل—۲۲
النهار—۲۳
الضَّباب— ٢٤
في منامي—۲٥حتي ذلك الحين نلتقي— ٢٦
في العَتَمَة—۲۷نضرتُ إلي المطرعندما تنفُذ بالمطر—۲۸
كتلة الخيزران—۲۹
أقبِّلُكِ حتى تلمع آثار شفتي علي شفتيكِ— ٣٠
أطلب منك كلمة واحدة، يا حبيبتي—۳۲
ليست قصيدة قصيرة بقدْر، يا عزيزتي—۳۳
هل هو الشَّفق— ٣٤
هل هي الليلة—۳٥
باللَّوْلَبِ— ٣٦
وهمس مُوْحِش—۳۸الباريدة—۳۹
مغيَّمة— ٤١
أصبح حزينا— ٤٢
قصيدة البسيطة— ٤٣
الرُّومانسية— ٤٥
من بعيد— ٤٦
أُحضِّر الحب— ٤٧
عن المطر— ٤٨
لستَ الأن— ٥٠
لقد إنتهيتُ— ٥١
الهدوء— ٥٢
يسجِّل ما هوا غير منطوق— ٥٣
عن تلك الزهرة— ٥٤
الإشارة— ٥٥
الباب— ٥٦
عن الشاعر— ٥٧ -
Digitalpreneur: Seni berwirausaha di dunia serba digital
Sebuah buku referensi yang mengupas wirausaha di dunia digital. Buku ini berisi konsep, implementasi, dan peluang bisnis digital.
-
Setenang Siur Seterang Suar
Buku kumpulan puisi yang bertajuk Setenang Siur Seterang Suar merupakan karya ikonis darinya. Puisi yang mengekspresikan eksistensi manusia dengan bahasa sederhana dan illustrasi yang menarik.
-
mata air para pengelana
Sebuah buku kumpulan puisi yang bertajuk mata air para pengelana. Puisi bertema cinta yang penuh keabadian, kedamaian, kehidupan yang tiada tara.
-
Lintang rinonce : Kumpulan geguritan
Sebuah buku kumpulan geguritan yang bertajuk Lintang Rinonce. Buku ini memotivasi, menginspirasi, dan menarasikan kehidupan kita sebagai cerita fiksi yang disajikan dalam sastra.
-
Tanpa judul Tanpa kota penanda
Sebuah buku kumpulan puisi yang bertajuk Tanpa judul Tanpa kota penanda. Buku ini merupakan sarat keyaninan yang dalam untuk dunia sastra bahwa puisi menyatu dalam denyut nadi kehidupan. Tanpa pandang umur, waktu, tempat. Karyanya masih hidup sepanjang hayat.
-
Kisah-kisah dari hati yang penuh cinta
Sebuah buku kumpulan puisi yang bertajuk kisah-kisah dari hati yang penuh cinta. Buku ini merupakan kumpulan sair-sair cinta yang bertebaran di dunia sastra yang diramu menjadi ikatan puisi yang khas dengan romantika.
-
Folklor Muria Utara : Macapatan Isine Murya #3
Sebuah karya sastra yang dibukukan dengan tajuk Folklor Muria. Buku Macapatan isine Murya, lebih merujuk atau lebih dikhususkan, bidikannya adalah para generasi muda. Alasan yang
mendasar adalah, mengajak kepada generasi muda agar mengenal dan memahami kesusastraan nenek moyangnya.